Berita Pupuk

Testimoni Produk Pupuk Hayati Cair MPw

Beberapa testimoni dari petani / poktan Kab. Solok, Sumatera Barat. (2024)

Lokasi 1 :

Ibu Rosnita (Ketua Poktan Malereng Indah), Kecamatan X Koto Singkarak

  • Jenis Padi  : Anak Daro
  • Luas lahan : 5.000 m2
  • Pupuk yang digunakan : Urea 30 kg + Phonska 20 kg + MPw 2.5 ltr

 

Berikut ini testimoni yang disampaikan :

  • Ini pertama kalinya kami menggunakan PHC MPw pada lahan seluas ± 5.000 m2. Jadi kami mengikuti prosedur yang telah disosialisasikan oleh PPL mengenai cara pemakaian, dosis yang dianjurkan, dan waktu pengaplikasian. Pada saat tanaman padi berusia 30 HST, warna daun padinya hijau segar  dan Selanjutnya
    March 14, 2024
Berita Pupuk

Pembenah Tanah untuk Meningkatkan Produktivitas Lahan Pertanian

Pembenah tanah (soil conditioner) dapat digunakan untuk mempercepat pemulihan kualitas tanah. Tulisan ini menguraikan prinsip pemanfaatan pembenah tanah, jenis dan klasifikasi pembenah tanah, fungsi utama dan efek pembenah tanah terhadap kualitas tanah dan produktivitas tanaman, pengembangan pembenah tanah untuk pemulihan lahan pertanian, serta peluang dan kendala pengembangan pembenah tanah. Penggunaan pembenah tanah utamanya ditujukan untuk memperbaiki kualitas fisik, kimia, dan/atau biologi tanah, sehingga produktivitas tanah menjadi optimum. Pembenah tanah ada yang bersifat alami maupun buatan (sintetis). Berdasarkan senyawa atau unsur pembentuk utamanya, pembenah tanah bisa dibedakan sebagai pembenah tanah organik, hayati, dan mineral. Penggunaan pembenah tanah yang bersumber dari bahan Selanjutnya


December 13, 2023
Berita Pupuk

Inovasi terbaru Pupuk Organik Cair segera dilaunching...

Awalnya tanaman kami seperti foto dibawah ini..

kami sudah menanamnya dengan persiapan standar penanaman.. namun yang kami dapat adalah hasil yang tidak memuaskan.. seperti bisa dilihat pada foto diatas.

Melihat kondisi diatas, membuat kami tertantang untuk mengaplikasikan suatu produk dari hasil penelitian kami yang berkesinambungan dimana produk tersebut diformulasi dari bahan-bahan organik yang ramah terhadap lingkungan dan kesehatan tentunya.

maka berikut ini kami persembahkan hasil inovasi produk organik kami..

Wooowww.... kami hanya dapat berkata..  "Ooo..Thanks God... for Your wonderfull nature source"

Aplikasi penyemprotan hanya 1x ( SATU KALI), dan dalam 1 MINGGU, perubahaan sudah seperti Selanjutnya


February 14, 2022
Berita Pupuk

Jenis Pupuk Organik

Pupuk organik adalah pupuk yang tersusun dari materi makhluk hidup, seperti pelapukan sisa -sisa tanaman, hewan, dan manusia. Pupuk organik dapat berbentuk padat atau cair yang digunakan untuk memperbaiki sifat fisik, kimia, dan biologi tanah. Pupuk organik mengandung banyak bahan organik daripada kadar haranya. Sumber bahan organik dapat berupa kompos, pupuk hijau, pupuk kandang, sisa panen (jerami, brangkasan, tongkol jagung, bagas tebu, dan sabut kelapa), limbah ternak, limbah industri yang menggunakan bahan pertanian, dan limbah kota (sampah).

Jenis-jenis Pupuk Organik, antara lain :

Pupuk kandang adalah pupuk yang berasal dari kotoran hewan. Hewan yang kotorannya sering digunakan untuk pupuk kandang adalah hewan Selanjutnya


November 15, 2018
Berita Pupuk

Pengertian Pupuk Organik

Pupuk organik adalah pupuk yang tersusun dari materi makhluk hidup, seperti pelapukan sisa -sisa tanaman, hewan, dan manusia. Pupuk organik dapat berbentuk padat atau cair yang digunakan untuk memperbaiki sifat fisik, kimia, dan biologi tanah. Pupuk organik mengandung banyak bahan organik daripada kadar haranya.Sumber bahan organik dapat berupa kompos, pupuk hijau, pupuk kandang, sisa panen (jerami, brangkasan, tongkol jagung, bagas tebu, dan sabut kelapa), limbah ternak, limbah industri yang menggunakan bahan pertanian, dan limbah kota (sampah).

Sejarah penggunaan pupuk pada dasarnya merupakan bagian daripada sejarah pertanian. Penggunaan pupuk diperkirakan sudah dimulai sejak permulaan manusia mengenal bercocok tanam, yaitu sekitar 5.000 tahun Selanjutnya


April 4, 2016